Tangki Septic Biofilter yang Ramah Lingkungan
Air limbah di perkotaan semakin lama semakin memburuk. Hal ini dikarenakan gaya hidup tidak sehat yang masih menjamur di masyarakat. Gaya hidup ini termasuk memakan makanan yang tidak sehat, tidak menjaga kebersihan, dan masih menggunakan produk-produk yang mencemari lingkungan. Maka, tidak heran kalau air limbah yang dihasilkan pun juga mengandung bahan-bahan yang mencemari lingkungan. Menyikapi hal ini, maka berbagai pihak mulai gencar menghimbau seluruh warga Indonesia untuk memulai gaya hidup sehat. Salah satunya adalah dengan memiliki wc atau toilet yang bersih meski masih berupa wc umum. Tangki septic biofilter bisa menjadi pelengkap wc Anda yang belum atau ingin memiliki tangki septic untuk di rumah tinggal.Read More →